Reksa Dana Saham

Reksa Dana Grow Saham Indonesia Plus Kelas O

Reksa Dana Grow Saham Indonesia Plus Kelas O
1 Minggu Terakhir

Definisi

Reksa Dana dalam bentuk Kontrak Investasi Kolektif yang berinvestasi di seluruh spektrum kapitalisasi pasar (All Cap) pada perusahaan yang memiliki prospek pertumbuhan jangka panjang yang positif. Sesuai dengan kebijakan investasinya, Reksa Dana ini cocok untuk investor dengan profil agresif yang siap menerima risiko dan memiliki waktu investasi jangka panjang.

Tujuan Investasi

Bertujuan untuk memperoleh potensi hasil investasi dari pertumbuhan ekonomi Indonesia dengan melakukan investasi jangka panjang sesuai dengan Kebijakan Investasi.

Detail Produk

NAB per Unit

Rp963.94 20 Feb 2025

Kinerja Harian

arrow
Rp-3.90 (-0.40%)

ISIN

IDN000533403

Bank Kustodian

HSBC INDONESIA

Tanggal Peluncuran

19 Juni 2024

Mata Uang

Rupiah

Minimum Transaksi

Min. Pembelian Awal

Rp10,000

Min. Pembelian Berikutnya

Rp10,000

Min. Saldo Kepemilikan

Rp10,000

Min. Penjualan Kembali

Rp10,000

Detail Biaya

Biaya Pembelian

Maks. 1.00%

Biaya Penjualan Kembali

Maks. 1.00%

Biaya Pengalihan

Maks. 1.00%

Imbalan Jasa Manajer Investasi per Tahun

Maks. 2.50%

Biaya Kustodian per Tahun

Maks. 0.20%

Faktor Resiko

  • Risiko Perubahan Kondisi Ekonomi & Politik

  • Risiko Berkurangnya Nilai Unit Penyertaan

  • Risiko Likuiditas

  • Risiko Wanprestasi

  • Risiko Perubahan Hukum Dan Peraturan Perundang-Undangan

  • Risiko Pembubaran & Likuidasi

Mitra Agen Penjual

Waspada terhadap penipuan berkedok investasi yang mengatasnamakan PT Grow Investments Indonesia. Pastikan untuk selalu melihat situs web resmi kami sebelum membeli Reksa Dana PT Grow Investments Indonesia. Untuk informasi lebih lanjut mengenai peringatan penipuan berkedok investasi baca disini